Friday 27 May 2011

Ekstra kulikuler disekolahku

Ekstra kulikuler atau eskul merupakan kegiatan siswa diluar kegiatan belajar mengajar di Sekolah. selain bermanfaat, eskul dapat mengembangkan bakat potensi yang kamu miliki. disamping itu, eskul juga membuat kita berinovasi, terampil serta berprestasi. Di BLOG ini, saya akan memperkenalkan kamu dengan eskul yang ada di SMP Negeri 4 Rangkasbitung  LEBAK - BANTEN.

Eskul yang wajib dimiliki atau diikuti oleh para siswa - siswi di SMPN 4 Rangkasbitung ada 3, dan siswa - siswi harus memilih salah satu untuk dijadikan eskul wajib. ekstra kulikuler yang wajib adalah :
- Pramuka
- Paskibra
- PMR

Tahun ini Ekstra kulikuler yang sangat terpopuler adalah Ekstra kulikuler Paskibra. Kenapa ? Karena Ekstra kulikuler Paskibra bulan lalu sudah mmendapatkan 4 penghargaan, dan anggotanya pun kini paling banyak diantara ekstra Pramuka dan PMR..

Adapun ekstra kulikuler yang tidak wajib :
Bidang Olahraga :
- Bola Basket
- Bola Voli
- Futsal
- Tenis meja
- Renang
- Bulu tangkis
- Catur
- Atletik
Bidang seni :
- Seni tari
- Band
- Degungan
- Karawitan
- Seni lukis
- Seni Modern
- Seni Tradisional
Masih ada juga nih :
- KIR
- Majalah dinding
- Marching Band 
- BTQ
- Jurnalistik

No comments:

Post a Comment